World Food Day 2016


WORLD FOOD DAY 
Kabupaten Nunukan merupakan daerah yang berpenduduk multikultural. Ada suku Bugis, Jawa, Dayak, Tidung, Banjar dan lain sebagainya. Meskipun terletak di Pulau Kalimantan, namun Nunukan di dominasi oleh suku asal Sulawesi. Oleh karenanya banyak budaya termasuk makanan yang terpengaruh oleh suku Bugis tersebut. 
Tanggal 29 Oktober merupakan hari pangan sedunia. IPRAHUMAS (Ikatan Pranata Humas) seperti biasa selalu memviralkan aksi dan kerja nyata pemerintahan Indonesia. Kami selaku Humas yang berada di ujung utara Indonesia juga tidak mau kalah ikut berpartisipasi. Jadilah foto-foto kami bersama makanan khas yang ada di Nunukan nampang di halaman ini.. haha





0 komentar:

Posting Komentar

Blogger templates